Biologi

Pertanyaan

apakah yang dimaksud panjang gelombang, frekuensi gelombang, periode gelombang,dan amplitudo?

1 Jawaban

  • -panjang gelombang adalah sebuah jarak antara satuan berulang dari sebuah gelombang
    -frekuensi gelombang adalah jumlah gelombang yg melewati titik tetap dalam jumlah waktu tertentu
    -periode gelombang adalah waktu yg diperlukan oleh 1 gelombang penuh untuk merambat
    -amplitudo adalah pengukuran skalar yg nonnegatif dari besar osilasi suatu gelombang

Kamu Mungkin Tertarik